SUDUT KALTIM

Pertahankan Gelar, Kecamatan Sangatta Utara Kembali Raih Juara Umum di MTQ XVII Kutai Timur

SudutKaltim.com – Kecamatan kembali menorehkan prestasi gemilang dengan mempertahankan gelar juara umum pada Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-XVII tingkat () tahun 2024. berhasil mengumpulkan total nilai 109, meninggalkan Kecamatan dan yang masing-masing memperoleh nilai 60 dan 47.Prestasi ini makin mempertegas reputasi Utara sebagai salah satu kecamatan terbaik di .

Dari 55 nomor , Utara meraih 16 peringkat pertama, 7 peringkat kedua, dan 8 peringkat ketiga. Prestasi ini membuat Sangatta Utara berhak membawa pulang piala bergilir dan sejumlah uang pembinaan. Acara yang berlangsung dari 22 hingga 29 Juni 2024 ini telah ditutup dengan pengumuman pemenang dan penyerahan piala pada Sabtu (29/6/2024) malam di Lapangan Helipad, Komplek Pusat Perkantoran Kutim di , Sangatta Utara.

Camat Sangatta Utara Hasdiah mengungkapkan rasa bahagia dan bangga atas prestasi yang diraih kafilah Sangatta Utara. “Para peserta, pelatih, termasuk dukungan orang tua dan keluarga. Kita kembali berhasil mempertahankan piala bergilir yang kita raih pada MTQ 2023 lalu,” katanya dengan penuh semangat.

Hasdiah menegaskan bahwa pencapaian ini bukan hasil kerja satu orang saja, melainkan kerja tim. Semua telah berupaya optimal. Dia berharap kafilah Sangatta Utara kembali bisa mempertahankan peringkat pertama pada MTQ selanjutnya.

Sebelumnya, Sulaiman mengucapkan selamat kepada seluruh peserta yang berhasil meraih prestasi. “Bagi yang telah berhasil, jangan cepat merasa puas. Terus berlatih untuk perlombaan MTQ di tingkat yang lebih tinggi. Dan yang belum berhasil, jangan patah semangat, tetap semangat berlatih. Semoga di kesempatan berikutnya bisa lebih baik lagi,” ujar .

Ardiansyah juga menyampaikan apresiasi yang besar kepada semua pihak yang telah bekerja keras sehingga pelaksanaan MTQ ini dapat berlangsung dengan aman dan lancar. “Terima kasih dan apresiasi kepada semua pihak, khususnya panitia , , , , Satpol PP, serta seluruh Camat se-Kutim yang telah berpartisipasi dalam kegiatan ini. Ke depan, persiapkan semua kafilah yang akan mengikuti seleksi dan jika lolos akan mewakili Kutim pada perhelatan MTQ tingkat Provinsi 2025 di Kutim,” tambahnya.

Baca Juga  Klarifikasi Berita Penyalahgunaan Dana Desa, Puluhan Kades Sambangi Kantor Itwil Kutim

Perhelatan di Kutim tahun ini menunjukkan bahwa semangat kebersamaan dan kerja keras adalah kunci utama dalam meraih prestasi. Sangatta Utara, dengan dukungan penuh dari berbagai pihak, berhasil membuktikan bahwa mereka layak menjadi juara umum dan diharapkan dapat terus membawa nama baik Kutim pada tingkat yang lebih tinggi. (ADV/ Timur)

Related posts

Hari AIDS Sedunia, Dinkes Kutim Dorong Peran Komunitas Perangi HIV/AIDS

Redaksi

Tindak Lanjut Aduan Fopsir Tentang Dugaan Pencemaran Lingkungan di Pelabuhan Kenyamukan, DLH Kutai Timur Turun Verifikasi ke Lapangan

Redaksi

Diskominfo Kukar Gelar Media Gathering Gandeng Pokdarwis

Redaksi