SUDUT KALTIM

SUDUT KALTIM

Sudut Kaltim – Berisikan berita dan informasi dari penjuru Kalimantan Timur. Memandang lebih luas dari Sudut Kaltim, dirangkum berdasar Kabupaten dan Kota.

Syaiful Bakhri Dorong Pemerintah Kutim Percepat Pembangunan Infrastruktur dan Kebutuhan Dasar

Redaksi
SudutKaltim.com – Anggota DPRD Kutai Timur (Kutim) dari Fraksi PKS, Syaiful Bakhri, menyoroti pentingnya percepatan pembangunan infrastruktur dan pemenuhan kebutuhan dasar masyarakat di wilayah Kutim....

Yulianus Palangiran: Program Pembangunan Harus Fokus pada Kebutuhan Rakyat

Redaksi
SudutKaltim.com – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Timur, Yulianus Palangiran, menegaskan pentingnya memastikan bahwa setiap program pembangunan yang dijalankan benar-benar berorientasi pada kebutuhan...

Pensiun Dari Pengabdiannya Sebagai PNS, Syaiful Bakhri Terjun ke Politik, Lanjutkan Pengabdian Ke Masyarakat

Redaksi
SudutKaltim.com – Berbekal pengalaman panjang sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS), Syaiful Bakhri kini mantap melangkah di dunia politik. Sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)...

Banmus DPRD Kutai Timur Gelar Rapat, Bahas dan Susun Program Kerja November 2024

Redaksi
SudutKaltim.com – Rapat Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Kutai Timur (Kutim) menjadi agenda penting dalam menyusun program kerja untuk November 2024. Rapat ini berlangsung pada Senin...

Jelang Reses Perdana, Syaiful Bakhri Siap Tampung dan Perjuangkan Aspirasi Masyarakat

Redaksi
SudutKaltim.com – Dalam upaya memahami dan menindaklanjuti keluhan masyarakat, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Timur (Kutim), Syaiful Bakhri, tengah mempersiapkan reses pertamanya. Reses...

DPRD Kutai Timur Dorong Peningkatan Serapan APBD Jelang Penutupan Tahun

Redaksi
SudutKaltim.com – Jelang akhir tahun 2024, Pemerintah Kabupaten Kutai Timur (Kutim) masih dibayang-bayangi beban dalam mencapai optimalisasi serapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Meskipun...

Syaiful Bakhri Tegaskan, Pemerataan Fasilitas Kesehatan Akan Jadi Fokus Utama

Redaksi
SudutKaltim.com – Syaiful Bakhri, anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Timur, menegaskan bahwa peningkatan layanan kesehatan menjadi salah satu prioritas utama DPRD.  Ditemui di...

Resmi Dibentuk, Yulianus Palangiran Pimpin Badan Kehormatan DPRD Kutai Timur 2024-2029

Redaksi
SudutKaltim.com – DPRD Kutai Timur memasuki babak baru dalam upaya penegakan etika dan integritas kelembagaan dengan pembentukan Badan Kehormatan periode 2024-2029. Lembaga pengawas internal ini...

SiLPA Meningkat, DPRD Kutai Timur Dorong Perbaikan Sistem Pengelolaan Anggaran

Redaksi
SudutKaltim.com – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Timur, Yan, mengimbau pemerintah untuk segera meninjau ulang sistem pengelolaan anggaran, khususnya terkait Sisa Lebih Pembiayaan...